Ketua Forikan Kaltim: Potensi Sumber Ikan yang Besar Bisa Tekan Angka Stunting

Published By Admin | Pada:

Selamat datang kembali di situs web kami! Di web ini, kami akan memberikan update terbaru tentang Ketua Forikan Kaltim: Potensi Sumber Ikan yang Besar Bisa Tekan Angka Stunting. Jangan lewatkan kesempatan untuk mengetahui Berita-berita Terupdate Terkini! Kami akan memberikan informasi yang akurat dan terpercaya tentang Berita hari ini. Segera saksikan video ini untuk mengetahui apakah berita ini yang anda cari pada hari ini! Jangan lupa untuk subscribe, like, dan bagikan video ini agar Anda tidak ketinggalan brita setiap harinya. Terima kasih telah menonton!Ketua Forikan Kaltim: Potensi Sumber Ikan yang Besar Bisa Tekan Angka Stunting
Ketua Forikan Kaltim: Potensi Sumber Ikan yang Besar Bisa Tekan Angka Stunting

Liputan6.com, Jakarta Ketua Forum Peningkatan Konsumsi Ikan (Forikan) Provinsi Kalimantan Timur, dr. Yulia Zubir Akmal mengatakan bahwa potensi sumber ikan yang sangat besar di 'Benua Etam' dapat menekan angka stunting.

Dirinya menyebut, hal itu akan bisa membuat Provinsi Kaltim mencapai target angka stunting di tahun 2024 berada di bawah rata-rata angka nasional, yakni 19%.

"Saya lihat petanya Kalimantan Timur, separuhnya di kelilingi laut artinya banyak memproduksi ikan. Kemudian di tengah-tengah saya lihat ada Sungai Mahakam, lalu ada banyak sungai dan danau, ini berarti jumlah ikan kita cukup banyak dan sumber ikan kita banyak untuk di Kalimantan Timur," katanya usai Rakornas Forikan di Hotel Borobudur, Jakarta, Senin (20/11/2023).