Temui Jokowi di Istana, Menlu China Bahas soal Kerja Sama IKN hingga Kereta Cepat Surabaya

Published By Admin | Pada:

Selamat datang kembali di situs web kami! Di web ini, kami akan memberikan update terbaru tentang Temui Jokowi di Istana, Menlu China Bahas soal Kerja Sama IKN hingga Kereta Cepat Surabaya. Jangan lewatkan kesempatan untuk mengetahui Berita-berita Terupdate Terkini! Kami akan memberikan informasi yang akurat dan terpercaya tentang Berita hari ini. Segera saksikan video ini untuk mengetahui apakah berita ini yang anda cari pada hari ini! Jangan lupa untuk subscribe, like, dan bagikan video ini agar Anda tidak ketinggalan brita setiap harinya. Terima kasih telah menonton!Temui Jokowi di Istana, Menlu China Bahas soal Kerja Sama IKN hingga Kereta Cepat Surabaya
Temui Jokowi di Istana, Menlu China Bahas soal Kerja Sama IKN hingga Kereta Cepat Surabaya

Liputan6.com, Jakarta - Presiden Joko Widodo atau Jokowi menerima kunjungan kehormatan Menteri Luar Negeri (Menlu) China Wang Yi di Istana Kepresidenan Jakarta, Kamis (18/4/2024).

Dalam pertemuan ini, Jokowi mendorong China untuk terlibat dalam kerja sama pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN), khususnya bidang transportasi.

BACA JUGA: Hari Buruh, Jokowi Tekankan soal Keadilan dan Kesejahteraan Pekerja
BACA JUGA: Bandara Panua Pohuwato Bakal jadi Titik Penghubung Gorontalo ke Wilayah Lain
BACA JUGA: Jokowi: Kalau Feeling Saya Masuk Olimpiade Insya Allah

Baca Juga

"Di bidang kerja sama ekonomi, Bapak Presiden mendorong kerja sama pembangunan di IKN, termasuk untuk moda transportasi," kata Menlu RI Retno Marsudi usai mendampingi Jokowi, di Kompleks Istana Kepresidenan Jakarta, Kamis (18/4/2024).